Harga Oppo A71 2018 Spesifikasi Mei 2020
Harga Oppo A71 2018 Terbaru
Harga Oppo A71 2018 – Baru baru ini, Vendor asal Tiongkok yakni Oppo kembali merilis sebuah smartphone terbarunya yang merupakan updatean dari smartphone sebelumnya yang bernama Oppo A71 edisi 2018.
Oppo A71 versi 2018 masih memakai desain cover seperti versi sebelumnya. tetapi ada di sektor sektor tertentu yang di upgrade agar tampil lebinh tanggung yang mampu menjadi idola para pengguna smartphone di Tanah Air.
Baca : Harga Samsung Galaxy A8 Plus 2018
Nah, pad kesempatan kali ini kami akan membahas tentang ponsel Oppo A71 versi 2018 ini untuk anda yang mungkin saat ini baru mencari ponsel terbaru di tahun 2018. Berikut reviewnya :
Spesifikasi Oppo A71 2018 | |
Jaringan | GSM / UMTS / LTE |
Kartu SIM | Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by) |
Layar | IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors 5.2 inches, 74.5 cm2 (~68.2% screen-to-body ratio) 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio (~282 ppi density) Multitouch Color OS 3.2 |
Sistem Operasi | Android 7.1 (Nougat) |
Chipset | Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 |
Prosesor | Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53 |
GPU | Adreno 506 |
Internal | 16 GB, 2 GB RAM or 3 GB RAM |
Memori eksternal | microSD, up to 256 GB (dedicated slot) |
Kamera | Belakang 13 MP (f/2.2, 1/3″, 1.12 µm), phase detection autofocus, LED flash Depan 5 MP (f/2.4, 1/4″, 1.4 µm) Video [email protected] Fitur Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama |
Konektifitas | Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot Bluetooth 4.2, A2DP, LE Yes, with A-GPS microUSB 2.0 |
Sensors | Accelerometer, proximity, compass |
Baterai | Non-removable Li-Ion 3000 mAh battery |
Warna | Gold, Black, Rose Gold |
Review Oppo A71 2018
Oppo A71 2018kini hadir dengan membawa layar berteknologi IPS LCD capacitive touchscreen 16 Juta warna dengan bentangan luas layar 5.2 inches dan mampu menghasilkan resolusi layar yang sangat jernih 720 x 1280 pixels.
Untuk bagian mesinnya, ponsel ini menggunakan sistem operasi Android 7.1 (Nougat) dan menggunakan dapur pacu chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 yang menjalankan prosesor Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53. Tak hanya itu, ponsel ini didorong dengan RAM 2 GB atau GB dengan kapasitas memori internal 16 GB.
Baca >> Harga Sony Xperia XA2 Ultra
Disektor kamera, ponsel ini menggusung kamera utama yang beresolusi 13 MP yang dilengkapi dengan fitur MP (f/2.2, 1/3″, 1.12 µm), phase detection autofocus, LED flash. Sedangkan untuk kamera selfienya beresolusi 5 MP.
Ponsel Oppo A71 2018 ditenagai dengan baterai tanam bertipe Li-ion yang berkapasitas 3000 mAh. Namun sayangnya ponsel ini belum disuport dengan fitur fast charging yang dapat membantu mempercepat disaat pengisina baterai.
Kelebihan Dan Kekurangan Oppo A71 2018 | |
Kelebihan
| Kekurangan
|
Merk Hp | Baru | Bekas |
Harga Oppo A71 2018 | Rp 2.5 Jutaan | – |
Harga Oppo A71 2018 – Harga Oppo A71 2018 untuk saat ini dibandrol dengan harga sekitar 2.5 Jutaan. harga yang relatif murah untuk sebuah smartphone di zaman modern ini. Oppo A71 2018 kini tersedia di toko smartphone di daerah anda dan juga di olshop.
Nah, tidak perlu lama-lama penjabaran kami tentang Spesifikasi dan Referensi Harga Oppo A71 2018 yang hadir di pasaran gadegt. Pastikan untuk mendapat update informasi Harga HP Terbaru hanya di Detikponsel.com, semoga bermanfaat.bermanfaat.